Semua lensa zoom pasti mempunyai setting focal range masing-masing, untuk mengetahui kemampuan apa yang bisa didapat oleh lensa anda, periksa nomor awal dan nomor akhir yang biasanya tertulis melintasi body lensa. Nomor-nomor itu merupakan ukuran yang mengindikasikan seberapa jauh lensa anda bisa melakukan zoom-ing, baik secara 'in' maupun 'out'.